Bupati Lakukan Safari Rajab 1441 H di Kecamatan Leuwimunding
MAJALENGKAKAB.GO.ID – Dalam rangka memaknai Isra Miraj Nabi Muhammad SAW, Pemerintah Kabupaten Majalengka melaksanakan Safari Rajab 1441 H di Masjid Jamie Darul Mutaqin, Kecamatan Leuwimunding, Senin, (09/03/2020). Kegiatan dihadiri pula oleh Asisten Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Kabag Kesra serta pejabat … Continued