Bupati Majalengka Hadiri Silaturahmi Bersama Menteri Dalam Negeri: Perkuat Sinergi Pusat dan Daerah untuk Pembangunan Berkelanjutan

| 0

Subang – Bupati Majalengka Drs. H. Eman Suherman, M.M., didampingi oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Majalengka, Kepala Bappedalitbang, dan Kepala Bapenda Kabupaten Majalengka menghadiri acara Silaturahmi bersama Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia yang diselenggarakan di Lembur Pakuan, Kabupaten Subang, Selasa (15/07). Acara … Continued

Pemkab Majalengka Dorong Tata Kelola Media Sosial Organisasi Perangkat Daerah yang Lebih Profesional Lewat Pelatihan Digital Talent – Scholarship Goverment Transformation Academy (GTA).

| 0

Majalengkakab.go.id — Dalam rangka meningkatkan efektivitas tata kelola informasi di era digital, Pemerintah Kabupaten Majalengka mengikuti Digital Talent Scholarship Goverment Transformation Academy yang diselenggarakan oleh Balai Pengembangan Sumberdaya Manusia Komdigi RI melalui Balai Pengembangan Sumberdaya Manusia dan Penelitian Komdigi Bandung. … Continued

Modernisasi Irigasi Dorong Surplus Pertanian, Majalengka Siap Wujudkan “Asta Cita” Ketahanan Pangan Nasional

| 0

majalengkakab.go.id – Pemerintah Kabupaten Majalengka terus menunjukkan komitmen kuat dalam mendukung ketahanan pangan nasional, sejalan dengan program Asta Cita Pemerintahan Prabowo-Gibran. Salah satu langkah nyata adalah melalui modernisasi sistem irigasi dan optimalisasi pertanian yang berdampak langsung pada peningkatan produktivitas hasil … Continued